Ketahui Arti Warna-warna Plat Nomor di Mobil

icon 26 April 2023
icon Admin

Namun, untuk kendaraan dari Jakarta, Tangerang, Depok, dan Bekasi, mereka memiliki tambahan khusus. Area Jabodetabek memiliki 8 karakter yang terdiri dari 1 huruf pertama untuk kode area, angka untuk kode registrasi, dan 3 huruf di bagian belakang.

Ada beberapa spesifikasi yang harus diikuti untuk semua jenis kendaraan di Indonesia. Berikut adalah beberapa spesifikasi teknisnya:

  • Tanda nomor kendaraan bermotor berupa plat aluminium menggunakan cetakan yang terdiri dari 2 garis.
  • Baris pertama terdiri dari kode area yang dimulai dengan huruf, diikuti oleh nomor polisi yang dibentuk oleh angka, dan diakhiri dengan rangkaian akhir area menggunakan huruf.
  • Baris kedua terdiri dari masa berlaku plat. Misalnya 06.22 adalah tanda bahwa plat tersebut hanya berlaku hingga Juni 2022.

Nah, itulah beberapa jenis dan arti warna plat di mobil yang tersedia di Indonesia. Sekarang, Anda cukup paham tentang semua itu, bukan? Demikian artikel ini, semoga dapat bermanfaat bagi Anda!

Jangan lupa untuk selalu mengunjungi website berikut ini https://suzukidutacendana.co.id/ untuk mengetahui informasi bermanfaat lainnya seputar dunia otomotif.