Kenali Jenis & Fungsi dari Minyak Kendaraan pada Mobil

icon 3 December 2021
icon Admin

Apabila anda salah memilih jenis, maka risiko ini menanti:

  • Rem bocor hingga tak berfungsi
  • Karet seal rusak
  • Merusak komponen mobil yang bersinggungan dengan rem.

Waktu yang tepat mengganti pelumas rem mobil

Ada beberapa tanda minyak rem pada mobil telah basi. Ketika tanda ini muncul, Anda harus segera mengganti pelumas.

  • Lampu indikator nyala,
  • Ada tetesan minyak di bagian bawah mobil hingga berbekas hitam. 
  • Rem blong saat jalan turun,
  • Rem berisi udara saat diinjak.

Selain tanda tersebut, Anda sebenarnya harus melakukan pengecekan berkala pada mobil. Biasanya perusahaan mobil telah menuliskannya pada buku petunjuk.

Tapi jika tidak ada, maka anda bisa melakukan pengecekan setiap 40.000 KM sekali, atau 2 tahun sekali. Minyak rem yang rutin diganti, bisa membuat performa mobil optimal dan meminimalisir kecelakaan.

Oleh sebab itu, beri perhatian lebih pada sistem rem mobil ketika servis berkala. Jangan sungkan untuk bertanya pada service advisor bengkel resmi suzuki di website  https://suzukidutacendana.co.id/ jika dirasa ada yang kurang nyaman.