Independent Suspension: Cara Kerja, Keunggulan, Jenis dan Perawatan

icon 26 January 2023
icon Admin

Terakhir yaitu tipe Macpherson Strut. Suspensi satu ini merupakan tipe yang paling sederhana dan banyak digunakan pada mobil-mobil yang mampu menampung banyak penumpang. Seperti mobil jenis SUV, LCGC, ataupun MPV.

Suspensi satu ini memiliki satu lengan, sehingga hanya mempunyai dua koneksi. Yaitu koneksi pada lower arm dan sisi lainnya pada mesin pegas mobil.

Cara Merawat Independent Suspension

Suspensi ini memiliki konstruksi yang rumit dan biasa digunakan pada mobil sejenis SUV, MPV, hingga mobil sport. Jika mobil Anda memiliki suspensi jenis ini, Anda perlu memperhatikannya dengan baik. Jangan menunggu hingga suspensi mobil Anda rusak.

Untuk perawatannya sendiri Anda bisa membatasi muatan pada mobil yang Anda gunakan dan juga sebisa mungkin hindari jalanan berlubang. Karena jika terlalu sering melakukan redam kejut, hal ini akan membuat suspensi satu ini menjadi cepat aus dan rusak.

Akan lebih baik lagi jika Anda melakukan kontrol rutin ke bengkel langganan Anda. Dengan begitu Anda bisa memastikan suspensi mobil Anda terlumasi dengan baik dan tidak cepat aus. Tunggu apalagi, segera jadwalkan perawatan berkala di bengkel resmi terdekat melalui website https://suzukidutacendana.co.id/.