Bagaimana Cara Mengecek Kerusakan Ulir Mur Mobil?

icon 19 May 2025
icon Admin

Anda sangat tidak disarankan memasang maupun melepas baut dengan cara memutarnya searah jarum jam karena bisa menyebabkan baut roda tidak terpasang dengan baik. 

  1. Karat pada Mur

Karat pada mur juga bisa menyebabkan mur lebih sulit untuk dibuka dan dikencangkan. Sebaiknya rutin bersihkan mur dan baut roda untuk mencegah penumpukan kotoran dan oksidasi yang menyebabkan munculnya karat.

Anda juga bisa menggunakan cairan penetran atau grease sehingga mur lebih mudah dibuka. Membuka mur yang sudah berkarat secara paksa bisa menyebabkan mur lebih cepat aus. 

Tips Merawat Ulir Mur Mobil 

Bagi Anda yang ingin memiliki mur roda awet, maka perlu merawatnya dengan baik. Berikut beberapa cara merawat mur yang bisa Anda lakukan:

  1. Rotasi Ban secara Rutin

Seperti yang sudah disebutkan di atas, membuka paksa mur yang sulit dibuka bisa menyebabkan mur lebih cepat aus. Anda bisa mencegah mur rusak dengan rutin melakukan rotasi ban setiap 6 bulan sekali ketika melakukan servis mobil.

  1. Membersihkan Baut