Aki Cepat Soak karena Perawatan yang Salah

icon 20 January 2026
icon Admin

Contoh lain ada penggunaan aki mobil yang tidak sesuai spesifikasi. Kemampuan aki mobil dalam menyimpan dan juga menghasilkan listrik bisa terganggu. 

Tips Merawat Aki Mobil agar Tidak Cepat Soak

Agar aki mobil Anda tidak cepat soak, sebaiknya melakukan beberapa perawatan berikut:

  1. Perhatikan beban dari penggunaan aki

  2. Melakukan pemeriksaan terminal aki secara berkala

  3. Perhatikan jumlah elektrolit aki mobil