Website Resmi Duta Cendana Adimandiri

Berita

Kumpulan informasi terbaru dari Suzuki hingga tips dan trik berkendara ada disini.

    Banner Image Mobile Banner Image

    11 Hal Yang Perlu dicek Pada Mobil Saat Perjalanan Jarak Jauh

    Hai Suzuki Family, di artikel kali ini. Kita akan membahas mengenai hal apa saja sih yang penting di cek atau dilakukan sebelum Suzuki family berpergian jauh. Untuk menempuh perjalanan yang cukup jauh tentunya kendaraan Suzuki family harus dalam kondisi prima. Yuk kita ulas disini.

     

    1.Pengecekan Oli Mesin

    Pengecekan pada oli mesin ini merupakan salah satu yang paling penting, karenanya oli mesin merupakan bagian terpenting dari suatu kendaraan. Cek volume oli mesin pada stick oli. Pada stick oli terdapat garis pembatas untuk volume oli mesin. Pastikan oli mesin terisi tidak lebih atau tidak kurang dari garis tersebut. Jika oli mesin berada dibawah garis yang tertera pada stick oli, segera datang kebengkel Resmi Suzuki untuk dilakukan pengecekan.